20+ Desain HPL untuk Referensi Anda-Mengenal Dunia Furniture (Kursi, Dinding, Meja, Pintu, dll) Tidak lengkap rasanya jika tidak membahas Apa itu HPL , HPL merupakan Kepanjangan Dari High Plesure Laminates atau Orang-orang menyebut nya lapisan finising , karena memang Proses pemasangan HPL di tempatkan paling terakhir . Namun sebelumnya Terbuat dari apakah HPL itu ? HPL Terbentuk dari beberapa material meliputi material yang terbuat dari resin, penolin, kraft paper dan decorative paper. Dengan ukuran Umum panjang 2.440 mm, lebar 1.220 mm, dan tebal 0,6 sampai 1 mm.
HPL ini sangat cocok untuk finising karena corak dari hpl sendiri terbilang cukup berseni dan ber nilai estetik atau keindahan maka dari itu banyak orang kusus mereka yang fokus pada desain interior memilih hpl sebagai senjata utama mereka.
Untuk Anda Yang Masih Bingung Memilih desain HPL, Berikut Kami Bagikan 20+ Desain HPL untuk Referensi Anda
2 Comments